Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cloud data Storage,trend pengganti storage pada device

Clod data Storage


 Cloud data Storage,penyimpanan data berbasis awan.

Seiring berkembagan jaman kebutuhan penyimpanan dan pengamanan data terus semakin meningkat.

Penyimpanan data pada storage local atau storage pada device misalnya hardisk atau memori semakin mulai di kurangi karena faktor kapasitas dan kemanan.Tak jarang terjadi kerusakan data karena kerusakan device,misalnya bad sector pada hardisk atau kerusakan memori penyimpanan pada HP karena seragan virus.Disamping itu pertimbangan resiko kehilangan device,kerusakan device dan gonta ganti device menjadi pertimbangan untuk memilih penyimpanan yang lebih flexible dan aman.Cloud data Storage menjadi pilhan untuk memecahkan masalah penyimpanan pada device.

Cloud data storage adalah sebuah tempat dimana kita menempatkan/menyimpan data-data kita di server yang berbasis cloud. Saat ini sudah banyak sekali perusahaan yang memnyediakan jasa cloud data storage dari yang gratis sampai dengan berbayar.Layanan Cloud data storage yang sering kita dengar misalnya : DropBox,Google Drive dan TerraBox,di samping itu banyak sekali tipikal layanan cloud data storage yang melayani penyimpanan berbagai macam bentuk data.

Selain data,terdapat juga perusahaan cloud data storage yang menawarkan virtual machine pada layananya,sehingga memungkinkan kita untuk bisa mengolah data kita di dalam layanan cloud tersebut.Dengan virtual machiine kita bisa menginstall Operating System,software database Engine untuk kita bisa kembangkan,layanan ini biasa di kenal degan Hosting.

1. Cloud data storage-penyimpanan data

Layanan ini biasanya sudah di sediakan tools untuk mengelola data kita di dalam cloud data storage.Layanan ini biasanya hanya bisa untuk menyimpan data tanpa bisa kita mengelola data kita atau menanampkan aplikasi tertentu.Data yang bisa di simpan di sini biasanya berbentuk gambar,dokumen,artikel,video dan file file lain .

Selain itu biasanya perusahaan tertentu yang menyediakan tools atau piranti digital juga menyediakan cloud data storage dari yang free sampai berbayar.Misalnya untuk menyimpan video bisa di Youtube/Blog,Menyimpan dokumen pada WPS Office dan masih banyak layanan sejenis lainya.

2. Cloud data Storage - Hosting

Layanan ini  memungkinkan untuk mengolah data kita,degan layanan ini kita bisa menginstall Operating system,virtual machine,database engine dan aplikasi untuk mengolah database kita.Cloud data storage ini biasanya di gunakan untuk mengembangkan sistem yang terintegrasi,misalkan aplikasi berbasis web,database website,data pemerintahan dan berbagai macam produk.

Perusahaan penyedia jasa Cloud data storage bianya menawarkan berbagai macam keunggulan produk mereka masing masing. Misalkan menawarkan degan free penyimpanan,harga sewa yang murah dan tingkat keamanan data yang tinggi.

Salah satu perusahaan yang menyediakan layanan Cloud data storage adalah NIAGAHOSTER.

Perusahaan ini sudah lama dan berpengalaman di bidang layanan Cloud,dari website sampai degan hosting.

Produk-produk yang di sediakan antara lain :

Unlimited Hosting

Cloud Hosting

Mail Hosting

Wordpress

Website Instan

Posting Komentar untuk "Cloud data Storage,trend pengganti storage pada device"